Cara memasang lcd laptop baru
1.pasang kabel connector dan kemudian perekatnya,agar tidak mudah lepas
2.pasang 6 baut pada sisi lcd dan engsel
3.pasang 4 baut pada pojok engsel
4.sebelum memasang klip sebaiknya cek dahulu dgn memasang charger dan jika laptop berjalan normal
5.pasang klip perlahan dengan menekan sisi klip
6.pasang 2 baut pada kaki klip atau frame
7.pasang battery kembali
Sabtu, 18 Mei 2019
Cara melepas lcd pada laptop
Cara melepas Lcd pada laptop
1.lepaskan battery agar tidak terjadi konsletting
2.lepaskan penutup baut yg berupa plastik atau karet dengan obeng minus kecil
3.Lepaskan baut" dengan obeng plus kecil
4.Lepaskan frame atau klip yg menempel dengan lcd laptop dengan menggunakan jari tangan secara perlahan hingga semua sisi klip terlepas dari lcd
5.Lepaskan baut engsel yg menghubungkan lcd dan frame belakang,letaknya di pojok engsel
6.Lepaskan perekat dan kabel konecctor lcd perlahan lahan
1.lepaskan battery agar tidak terjadi konsletting
2.lepaskan penutup baut yg berupa plastik atau karet dengan obeng minus kecil
3.Lepaskan baut" dengan obeng plus kecil
4.Lepaskan frame atau klip yg menempel dengan lcd laptop dengan menggunakan jari tangan secara perlahan hingga semua sisi klip terlepas dari lcd
5.Lepaskan baut engsel yg menghubungkan lcd dan frame belakang,letaknya di pojok engsel
6.Lepaskan perekat dan kabel konecctor lcd perlahan lahan
Rabu, 27 Februari 2019
Mengganti RAM pada laptop
Cara Mengganti RAM pada laptop
- Cabut semua aliran listrik ygengalir pada laptop termasuk batre nya
- Buka pentup ram pada bagian bawah laptop tepatnya disamping tempat batrei(setiap laptop memiliki tempat ram yg berbeda)
- Jika sudah terbuka,maka akan terlihat 1 keping ram bawaan laptop yg sudah terpasang
- Setelah itu pasanglah ram yg akan ditambahka atau di ganti
- Setelah terpasang seperti semula.Dan tinggal nyalakan laptop seperti biasa.
- Nah itulah cara mengganti RAM pada laptop.
Menginstal ms office 2007
Cara menginstal microsoft office 2007
1.tancapkan hardisk yg berisi apl microsoft word 2007
2.kemudian masuk ke windows explorer
3.klik ikon setup
4.selanjutnya akan muncul tmpilan dari ms office 2007 berupa perintah memasukan product key(serial number)
5.massukan product key yg kita daptkan dari hardisk ms office 2007(biasanya berada di bawah apl ms office 2007)
6.setelah mengeklik continue maka akan muncul License Terms milik ms office 2007.centang saja I accept the terms of agremeent
7.setelah itu klik continue kmbali.maka akan muncul Chose The Instalation You Want menu tsb akan muncul kata instal now dan customise.kemudian klik instal now.
8. Setelah kita mengeklik instal now prses instalasi akan dimulai.proses instalasi akan dimulai.proses instalsi ini lebih dari 10 menit
9.kalau proses instlsi sudah selesai klik close
10.Nah,sejarang sita sudah bisa menggunakan apl ms office 2007
Senin, 28 Januari 2019
Mangganti keyboard
Cara mengganti keyboard praktis pada laptop
- Siapkan alat-alat(seperti obengp,pinset dan isolasi)
- Matikan laptop dan lepaslah baterai untuk menghindari short pada socket keyboard yg daplt menumbulkan kerusakab pada mesin laptop
- Lepaskan semua pengunci keyboard dan baut.Angkat keyboard dibarengi dengan mencabut socket pada keyboard pada papan pcb mainboard
- Ambilah keyboard yang baru lalu pasanglah socket penguncI pada mainboard
- Lalu pasanglah baut-baut pada laptop
- Setelah semua sudah selesai.cobalah keyboard dengan aplikasi Free virtual keyboard
Itulah cara mengganti keyboar yg praktis pada laptop
Senin, 14 Januari 2019
Instal ulang windows 7
CARA MENGINSTAL ULANG WINDOWS 7
- Nyalakan laptop atau Pc
- Kemudian masuklah ke menu bios(agar bisa masuk ke menu bios tekan f2 dengan cepat)
- Mengatur booting pertama pada menu bios
- Cari menu tab boot pada booting pertama(arahkan kursor ke boot pertama menjadi cd-dvd atau flasdisk)
- Simpanlah pengaturan bios kemudian klik exit kemudian exit saving changes dengan mengeklik yes
- Mulai booting pertama(pc atau laptop akan mulai booting dari dvd windows 7 installer )
- Klik apa saja pd keyboard(misal enter karena waktu hanya 5 detik)
- Tunggulah proses
- Pilihlah bahasa(pilihlah bahasa english kemudian next)
- Kemudian mulai peoses instal.klik instal now untuk mulai instalasi
- Konfirmasi persetujuan(klik I accept kemudian klik next)
- Pilih opsi lanjutan
- Aturlah partisi sesuai yg anda kehendaki
- Hapuslah sistem partisi yg lama
- Buatlah partisi dengan kapasitas hardisk cukup
- Instal windows 7 pada partisi baru
- Tunggu proses transfer windows 7.mulai proses instalasi
- Proses instalasi akan dilanjutkan otomatis.kemudian akan restart sendiri
- Restart otomatis
- Kalau sudah selesai semua proses instalasinya isilah data-data .(isilah dengan nama pengguna)
Langganan:
Postingan (Atom)